Rabu, 30 April 2014

Ujung Bocor in Karang Nyimbor the best of Surf Camp Sumatra

ujungbocor.jpg
Ujung bocor terletak di kabupaten pesisir barat dengan   5 jam perjalanan dari Banda Lampung, kemudian sekitar 20 menit selatan dari Krui.
Di sepanjang pantai kabupaten tersebut mulai dari kecamatan lemong sampai ujung bocor adalah wilayah mempesona terdapat sebuah surga yang sangat mempesona yang tersembunyi di sisi laut dan  terdapat  hutan lebat Taman Nasional Bukit Barisan Selatan disi darat, dulunya daerah ini tidak terkenal tetapi sekarang semakin majunya informasi dan tehnologi membuat daerah ini sangat terkenal Pantai Tanjung Setia disebut-sebut sebagai salah satu ombak terbaik di dunia oleh peselancar dari seluruh dunia.

Ujung Bocor atau Sering salah disebut sebagai Karang Nyimbor, dan sering dibandingkan dengan  Uluwatu di Bali bahkan lebih baik dari itu, Ujung Bocur memiliki ombak panjang. Pada waktu terbaiknya, ombak di pantai ini dapat mencapai panjang hingga 800 meter dan tinggi ombak 3 sampai 10 meter.
Banyak pengunjung Turis dari Austarlia, America, Japan, Singapure, Eropa mengunjungi tempat ini.

ujung bocor.jpg

SURF SPOT CHARACTERISTICS

Alternative nameKarang Nyimbor
SURF SPOT QUALITY
Wave qualityWorld Class
ExperienceAll surfers
FrequencyVery consistent (150 day/year)
WAVE
TypePoint-break
DirectionLeft
BottomReef (coral, sharp rocks etc..)
PowerHollow, Fast, Fun, Ledgey
Normal lengthNormal (50 to 150m)
Good day lengthLong (150 to 300 m)
TIDE, SWELL AND WIND
Good swell directionWest, SouthWest, South
Good wind directionSouth, SouthEast, East, NorthEast
Swell sizeStarts working at Less than 1m / 3ft and holds up to 3m+ / 10ft+
Best tide positionAll tides
Best tide movementRising and falling tides
MORE DETAILS
Week crowdFew surfers
Week-end crowdFew surfers
Webcam url 
DANGERS
- Urchins
- Rips / undertow

















ujungbocor.jpg

ujungbocor.jpg













Tidak ada komentar:

Posting Komentar